Ujian Nasional
Written by De JAWIR on 20.56Apa sebenarnya yang diinginkan dari sistem Ujian Nasional kita?
Dari berita yang kita dengar, Ujian Nasional tahun ini berbeda dengan Ujian Nasional tahun lalu. Di tahun ini mata pelajaran yang di-UN-kan bertambah. Untuk tingkat SMP menjadi 4 mata pelajaran yaitu Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Matematika dan IPA.
| Posted in »
UN